percobaan kedua ^_^

Percobaan Bahasa Rakitan yang lebih sedikit membingungkan..,

Pada percobaan sebelumnya..,
Yaitu menampilkan huruf “A”, disini aja udah kebingungan. Eh untuk pertemuan selanjutnya disuruh menampilkan huruf “ABC” sama dosen Nahar Mardiyantoro, M.Kom.
Gubrak !!!  bingung double 100 %....,
Tapi terus tak otak atik sendirian (sok bisa..,) tapi selalu saja keluar message error, lagi lagi message error.., huft BT..,
Selanjutnya aku buka google buat cari contoh, akhirnya kutemukan rumus, rumus’nya aku coba tapi akhirnya ya message error lagi.., Perasaan udah beres dengan code’nya, tapi tetep saja message error akhirnya aku tengok punya temen, eh ternyata kode’nya kita sama tapi kok punya aku error ya ????. Uwh ternyata aku salah di penulisan kode pertama, haddduh…, Seharusnya ‘.model’ tapi ku tuliskan ‘.mode’ ya jelas error lah…, Payyyah….,
Syukur dech kemarin dapat menampilkan huruf ‘ABC’ sekaligus.., nih caranya :
    
      1.      Buka notepad dan ketik kode dibawah ini, simpan semisal k_abc.asm

















      2.      Buka DOS => (Command Prompt => Cmd).
      3.      Selanjutnya Compile kode program yang diatas dengan TASM k_abc.asm kemudian Enter.

     4.      Syukur udah nggak ada message error. Nah tahap selanjutnya kode delink dengan mengetikkan TLINK  /t k_abc.obj kemudian Enter.

    5.      Terakhir ku ketikkan k_abc kemudian Enter. Dan hasilnya……,

   
Keluarlah huruf ‘ABC’.., Alhamdulillah berhasil…, ^_^
Eh ternyata kode yang aku ketikkan berbeda dengan teman yang lain, ku coba ketikkan kode seperti yang diketikkan teman yang lain.
 Hasilnya pun sama keluar huruf ‘ABC’..,

Tapi beberapa saat kemudian Pak Dosen menyuruh untuk otak atik lagi kode yang sudah diketikkan diatas, disuruh mencoba lagi.
Kita hanya disuruh untuk menambahkan tanda titik koma ( ; ). Nah tanda ; ini ditempatkan pada di depan kode int 21h dibagian kode mov dl,65

Selanjutnya ya ku coba compile kode diatas, Syukur tidak message error. Hehehe.., ^_^
Tapi bagaimana dengan hasilnya ??
Hasilnya hanya muncul huruf ‘BC’, Why ??
Pak Dosen menerangkan : Kode int 21h adalah perintah untuk mencetak karakter yang di inginkan, tapi karena didepan int 21h ditambah tanda tittik koma ( ; ) maka karakter yang akan tercetak tidak dapat tampil. Why ???
Tanda ; tersebut telah menutupi perintah untuk mencetak karakter yang di inginkan, jadi dalam kode tersebut tidak ada perintah untuk menceta huruf ‘A’. Kode int 21h ini  diibaratkan seperti perintah saat kita baris berbaris.., Kode int 21h sama hal’nya kata “grak” atau “jalan”, tapi ketika di depan kode int 21h terdapat tanta ; maka tidak ada perintah untuk mencetak karakter..,
apa sih arti dari semua kode kode diatas ?
mov ah, 02h   => Nilai service untuk mencetak karakter
mov dl, 65      => Karakter ASCII yang di cetak
int 21h            => perintah untuk mencetak
int 20h            => Selesai kembali ke DOS

Semoga Bermanfaat….., ^_^

0 komentar:

Posting Komentar